Fungsi jarak (space) antar papan kayu pada lambung kapal
- technical team
- Nov 21, 2016
- 1 min read
Pada kapal kayu, biasanya lambung kapal terbuat dari sambungan antar papan kayu menyamping (sesuai arah serat) dimana antar sanbungannya di beri space atau jarak, mengapa dan untuk apa ?
Sebagaimana kita ketahui bahwa salah satu sifat kayu itu bisa mengembang dan menyusut (shringkage) dan tiap jenis kayu mempunyai kemampuan kembang-susut yang berbeda. Untuk kayu dengan kerapatan rendah (berat jenis rendah) maka antar pori porinya mudah diisi oleh air, sehingga mempunyai sifat kembang susut yang cepat berubah oleh perubahan suhu dan kelembapan disekitarnya. Adanya space atau jarak ini dimaksudkan untuk member i ruang bagi kembang susut kayu serta untuk ruang perekatan antar sambungan
Recent Posts
See AllBeberapa pembuat kapal kayu telah melapisi lambung kayu dengan fiber agar tahan erupsi air laut dan mencegah air laut tidak mudah masuk...
Comentarios